Menjadi Desainer Layout Andal Menggunakan Adobe InDesign CS4, Edi S. Mulyanta
Pengarang: Edi S. Mulyanta
Penerbit: Andi, 2010
Tebal: xvii + 246
Taksiran harga: Rp60.000,-
Informasi detail: 08179408659/Pin BB: 25A7BCBD
Informasi detail: 08179408659/Pin BB: 25A7BCBD
Hak Cipta Dilindungi Undang-Undang
Aplikasi desain layout mempunyai sifat yang sangat unik. Dengan kemampuannya sebagai pelayan yang andal atas semua aplikasi, mulai dari teks, pengolah image bitmap maupun vector, hingga aplikasi spreadsheet, menjadikan aplikasi piƱata layout semakin powerful. Keunikan ini tidak dipunyai oleh aplikasi desain lain yang dikhususkan untuk mengolah sesuatu yang spesifik. Untuk mengatur layout dibutuhkan pemahaman yang terstruktur dari unsur-unsur yang akan diramu dalam sebuah halaman. Konsistensi menjadikan sesuatu yang mutlak apabila Anda melakukan desain tata letak dengan jumlah halaman yang besar.
Buku ini secara garis besar disusun dalam tiga bagian. Bagian pertama memberikan dasar tentang kaidah pengaturan layout, dan tipografi secara umum. Bagian ini merupakan dasar dari bagian-bagian selanjutnya sehingga dengan memahami dasar pengaturan desain, layout dan tipografi akan mempermudah Anda dalam menyusun layout lebih lanjut. Bagian kedua berisi materi aplikasi Adobe InDesign yang mengupas secara teknis serta praktis beberapa item tool yang digunakan untuk menyusun desain layout. Bagian terakhir berisi output yang dihasilkan oleh aplikasi pengatur layout InDesign. Pada bagian ini akan dapat Anda temui teknologi printing yang telah ditemukan manusia hingga paperless yang semakin dekat dengan kenyataan.
Isi Buku:
Bagian I Dasar Pengaturan Layout
Bab 1. Pendahuluan
1. Desain Grafis
2. Prinsip Desain
Bab 2. Prinsip Dasar Desain
1. Keseimbangan (Balance)
- Keseimbangan simetris
- Keseimbangan asimetris
2. Kontras
- Kontras pada ukuran
- Kontras pada ketebalan huruf
- Kontras pada posisi
- Kontras dalam bentuk
- Kontras warna
- Harmoni
- Variasi
Bab 3. Dasar Pengaturan Layout
1. Margin
2. Menggunakan Ukuran
- Pica
- Em
- Mengatur lebar huruf
- Ukuran huruf
Bab 4. Tipografi Page Layout
1. Huruf
2. Kategori huruf
- Commercial font
- Expert font
- Pi font
- Family font
2. Page layout
- Justifikasi
- Pengaturan hyphenation
- Spasi antar huruf dan kata
- Spasi antar baris
- Spasi antar kata
- Spasi huruf
- Pengaturan setting vertikal
3. Pengaturan paragraf
- Justified
- Range left (rata kiri)
- Centered
- Range right
- Asymmetrical
Bagian 2 Pengaturan Layout di Indesign
Bab 5. Menguasai Area Kerja
1. Menggunakan palet, tool dan menu
- Control panel
- Menggunakan tool
- Menampilkan Workspace
- Menggunakan panels menu
- Mengatur ukuran panel
- Mengatur panel dan tab
- Expand dan collapse panels
- Docking panels
- Menyimpan area kerja Anda
- Mengatur unit ukuran
- Mengatur shortcut
- Context menu
Bab 6. Manipulasi Dokumen
1. Membuat dokumen baru
2. Struktur area halaman
3. Mengatur presisi
- Menggunakan ruler, grid dan garis bantu
- Pengukuran unit dan ruler
- Mengatur titik acuan zero point
- Menggunakan grid
- Membuat garis bantu
- Mengubah urutan ruler guide
- Snap obyek ke grid atau garis bantu
Bab 7. Mengatur Multiple Page
1. Apa yang dimaksud spread?
2. Menggunakan panel page
- Manipulasi spread
- Memulai halaman
- Membuat multiple page spread
- Penomoran halaman
- Mengubah penomoran dan section
3. Menggunakan master
4. Master, urutan dan layer
- Membuat master
- Mengatur dan menerapkan master
Bab 8. Konsep dan Penggunaan Layer
1. Layers palette
2. Menggunakan layer dan mengatur option
- Menempatkan obyek di layer
- Memanipulasi obyek di layer
- Memilih warna layer
- Mengubah urutan layer
- Menampilkan dan menyembunyikan layer
- Mengunci layer dari editing
- Menghapus layer
- Menggabungkan layer
Bab 9. Teks Sebagai Bahan Dasar DTP
1. Konsep Text Frame
- Efektivitas text frame
- Membuat text frame
- Memindah dan mengatur ukuran text frame
2. Menambahkan teks di dokumen
- Mengetikkan teks secara langsung
- Menempelkan dan place teks
3. Mengaturan aliran teks
- Membuat aliran teks frame
- Membuat frame lanjutan
- Menghilangkan aliran frame
- Mengalirkan teks secara manual dan otomatis
4. Mengatur property dari teks frame
- Mengatur kolom
5. Editing teks
- Seleksi teks
- Menampilkan karakter tersembunyi
- Menyisipkan glyphs (symbol)
6. Story editor
- Editing di story editor
- Mengubah preferensi story editor
- Mencari dan mengubah teks
7. Menggabungkan teks dengan gambar
- Menyisipkan frame dan gambar
- Mengubah huruf menjadi outline
8. Wrapping text
- Wrapping text pada bentuk obyek sederhana
- Wrapping text mengikuti bentu obyek
- Mengubah bentu text wrap
- Menulis teks di path
- Menggunakan filter import text
Bab 10. Mengatur Huruf dan Paragraf
1. Mengatur style
- Menggunakan palet style
- Membuat style
- Impor style dari dokumen Microsoft Word
- Editig style
- Mengatur next style
- Menerapkan style drop cap
2. Font
- Memasang font
- Memilih font
- Menangani missing font
3. Mengatur huruf
- Leading
- Kerning dan tracking
- Mengatur kerning dan tracking
4. Mengatur paragraf
- Mengatur alignment text
- Mengatur paragraf berdasarkan baseline grid
- Membuat headline teks yang seimbang
- Mengatur break paragraph
- Mengatur optical margin
5. Mengatur identasi dan tabulator
- Membuat hanging indent
- Mengatur tabulator
- Menambah tab leader
6. Mengatur hyphenation
- hyphenation manual
- Mengatur hyphenation secara otomatis
- Menghindari pemotongan kata
Bab 11. Mengatur Dokumen Panjang
1. Menggunakan book
- Membuka, menyimpan dan menutup file book
- Sinkronisasi dokumen di dalam book
- Penomoran Halaman di book
2. Membuat daftar isi
- Menggunakan style daftar isi
- Cara membuat daftar isi
- Editing dan updating daftar isi
- Membuat variasi tab leader
- Beberap tip membuat daftar isi
- Menggunakan palet indeks
- Menambah entry indeks
- Membuat cross-reference
- Menyelesaikan proses indeks
Bab 12. Memahami Obyek Gambar
1. Gambar vector dan gambar bitmap
- Resolusi untuk gambar bitmap
- File Adobe Illustrator (.AI)
- File Photoshop (.PSD)
- File Adobe Acrobat (.PDF)
- File TIFF
- File GIF
- File GIF
- File JEPG (.jpg)
- File BMP
- File EPS (.EPS)
- File DCS (.DCS)
- File PICT (.PICT)
- File WMF (.WMF) dan (.EMF)
- File PCX (.PCX)
- File PNG (.PNG)
- File Scitex CT (.SCT)
2. Menempatkan gambar
- Mengatur link dan embed gambar
- Embed gambar
3. Mengatur obyek
- Modifikasi obyek menggunakan graphic frame
Bagian 3 Proses Cetak Komersial dan Dasar Warna
Bab 13. Proses Cetak Komersial
1. Proses Cetak
- Letterpress
- Gravure
- Plate Engraving
- Screen process
- Offset
2. Proses cetak offset
- Platemaking
- Wetting
- Inking
- Offseting
- Printing
2. Dasar terbentuknya warna dan gambar
- Halftone
- Reproduksi warna
- Mengatur warna spot di InDesign
- Membuat PostScript atau File EPS
Bab 14. Membuat File PDF
Menghasilkan file adobe PDF resolusi tinggi
- Tool yang direkomendasikan
- Berpindah ke Adobe PDF
Bab 15 Mencetak di Printer Desktop
Mengatur printer
- Driver printer
- File postscript printer description (PPD)
- Mencetak dokumen atau bukuAnda tertarik pada buku ini, silahkan beli di toko buku.
Kontak Kami
Komentar
Posting Komentar